LKPD 9 ANIMALIA

MATERI BIOLOGI KELAS X

LEMBAR KEGIATAN PESERTA DIDIK 9

ANIMALIA

KOMPETENSI DASAR

3.9. Mengelompokkan hewan ke dalam filum berdasarkan lapisan tubuh, rongga tubuh simetri tubuh, dan reproduksi.

4.9. Menyajikan laporan perbandingan kompleksitas lapisan penyusun tubuh hewan (diploblastik dan triploblastik), simetri tubuh, rongga tubuh, dan reproduksinya.


TUJUAN PEMBELAJARAN

Melalui penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning dengan menggunakan Pendekatan Saintifik dan metode diskusi, penugasan, tanya jawab, dan presentasi, siswa mampu mengelompokkan hewan ke dalam filum berdasarkan lapisan tubuh, rongga tubuh simetri tubuh, dan reproduksi dan mampu menyajikan laporan perbandingan kompleksitas lapisan penyusun tubuh hewan (diploblastik dan triploblastik), simetri tubuh, rongga tubuh, dan reproduksinya, sehingga siswa mampu beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlak mulia, berkebinekaan global, bergotong royong, mandiri, bernalar kritis, dan kreatif, serta dapat mengembangkan kemampuan berpikir kritis, berkomunikasi, berkolaborasi, berkreasi (4C).

KEGIATAN PEMBELAJARAN

Buatlah beberapa pertanyaan berkaitan dengan gambar di atas!


Perhatikan gambar berikut untuk pendukung mengerjakan tabel!





Pasangkanlah pernyataan berikut dengan kata-kata di sampingnya!

Jawaban

Pernyataan

Kunci Jawaban

 

Hewan yang tidak memiliki tulang belakang

Eukariotik

 

Hewan yang belum memiliki rongga tubuh

Multiseluler

 

Hewan yang sudah mempunyai jaringan

Heterotrof

 

Lapisan luar pada hewan

Invertebrata

 

Hewan yang memiliki rongga tubuh

Vertebrata

 

Hewan yang memiliki rangka luar

Parazoa

 

Hewan yang memiliki dua lapisan embrional (ektoderm dan endoderm)

Eumetazoa

 

Lapisan dalam pada hewan

Simetri bilateral

 

Hewan yang memiliki rongga tubuh semu

Simetri radial

 

Hewan yang memiliki tiga lapisan embrional (ektoderm, mesoderm dan endoderm)

Diploblastik

 

Hewan yang memiliki rangka dalam tubuhnya

Triploblastik

 

Lapisan tengah (antara ektoderm dan endoderm) pada hewan

Aselomata

 

Hewan yang mempunyai tulang belakang

Pseudoselomata

 

Hewan yang memiliki tubuh dorsal (bagian atas) dan ventral (bagian bawah), tetapi tidak memiliki tubuh anterior (bagian depa) dan posterior (bagian belakang),potongan khayal yang melalui sumbu pusat hewan ke arah manapun akan membagi tubuh hewan menjadi dua bagian atau lebih bagian yang sama.

Selomata

 

Hewan yang memiliki inti sel yang sudah dilindungi oleh membran inti sel

Endoskeleton

 

Hewan yang memiliki bagian tubuh dorsal (bagia atas) dan ventral (bagian bawah) juga memiliki bagian tubuh anterior (bagian depan) dan posterior (bagian belakang), potongan khayal membagi tubuh hewan menjadi dua bagian yang sama besar pada satu bidang datar.

Eksoskeleton

 

Hidup dengan memangsa makhluk lain

Ektoderm

 

Bersel banyak

Endoderm

 

Belum memiliki jaringan yang sebenarnya

Mesoderm


Buatlah kelompok belajar menjadi 9 kelompok :

Kelompok porifera 

Kelompok coelenterata/cnidaria

Kelompok platyhelminthes

Kelompok nemathelminthes

Kelompok annelida

Kelompok mollusca

Kelompok arthropoda

Kelompok echinodermata

Kelompok chordata

Simaklah presentasi dari setiap kelompok dan penguatan materi dari gurumu. Kemudian isilah latihan berikut sebagai pendukung penguatan konsep sesuai sesi dari setiap presentasi kelompok!

PORIFERA 


Porifera merupakan hewan ..., belum memiliki jaringan yang sebenarnya yang disebut ... dan belum memiliki sistem ..., sistem ... dan sistem ....

Pilihan kunci jawaban :

Parazoa (eumetazoa)
Pencernaan
Berpori
Pernapasan
Saraf

Lengkapi struktur porifera berikut beserta fungsinya!



Lengkapilah tipe saluran air porifera berikut!

Reproduksi porifera dilakukan secara generatif dan vegetatif. 

perhatikan gambar reproduksi generatif porifera berikut!


Secara generatif walalupun porifera bersifat hermaprodit, namun sperma  dan sel ttelut dihasilkan dari ... khusus yang disebut ..., sperma dan ovum tersebut tidak matang bersamaan, sehingga sperma dialirkan melalui air dari porifera yang lain.

Secara vegetatif reproduksi porifera membentuk tunas budding dan ... yang terbentuk dari ... ketika lingkungan buruk.

Pilihan Kunci Jawaban :

Gemmule

Arkeosit

Mesenkim (spikula)

Amoebocyt


Lengkapilah tabel klasifikasi porifera berikut (berdasarkan kandungan rangka)!

No

Perbedaan

Klasifikasi Porifera

Calcarea

Hexactinellida

Demospongiae

1

Bahan rangka

 

 

 

 

2

Contoh spesies

 

 

 

 

3

Peranan

 

 

 

 

COLENTERATA/CNIDARIA (Hewan berongga/hewan berpenyengat)


Coelenterata merupakan hewan ... atau disebut juga hewan ..., memiliki lapisan tubuh ..., memiliki sistem saraf jala pada bagian ..., memiliki sistem ... dengan mulut tanpa anus, terdapat bagian ... untuk menangkap mangsa dan memasukkan makanan ke dalam mulut, terdapat ... yang mengandung kapsul penyengat yang disebut ..., tubuh mengalami dua fase yaitu fase ... dan fase ....

Pilihan kunci jawaban : 

Tentakel 
Knodosit (knidoblas)
Nematokis
Berpenyengat
Medusa
Polip
Pencernaan
Berongga
Mesoglea
Diploblastik

Lengkapi gambar struktur coelenterata berikut!


Lengkapilah daur hidup colenterata Physalia sp dan Aurelia sp berikut!

Lengkapilah tabel klasifikasi colenterata berikut (berdasarkan fase dominan)!

No

Perbedaan

Klasifikasi porifera

Hydrozoa

Scyphozoa

Anthozoa

1.

Bentuk tubuh

 

 

 

2.

Fase hidup dominan

 

 

 

3

Contoh spesies

 

 

 

4.

Peranan

 

 

 


Lengkapilah tabel perbedaan porifera dan coelenterata berikut!

No

Perbedaan

Porifera

Colenterata

1.

Bentuk tubuh

 

 

2.

Ukuran

 

 

3.

Simetri tubuh

 

 

4.

Lapisan tubuh

 

 

5.

Rongga tubuh

 

 

6.

Sistem pencernaan

 

 

7.

Sistem pernapasan

 

 

8.

Sistem ekskresi

 

 

9.

Sistem sirkulasi

 

 

10.

Sistem saraf

 

 

11.

Sistem reproduksi

 

 

PLATYHELMINTHES


Lengkapi siklus hidup Fasciola hepatica berikut!


Lengkapi siklus hidup Taenia sp berikut (a, b, c)!


Jelaskan kiat menghindari cacing hati (Fasciola hepatica) yang parasit pada tubuh manusia!

Jelaskan kiat menghindari cacing  Taenia saginata yang parasit pada tubuh manusia!

Jelaskan kiat menghindari cacing  Taenia solium yang parasit pada tubuh manusia!

NEMATHELMINTHES


Berikan penjelasan mengenai siklus hidup cacing perut (Ascaris lumbricoides) berikut!



Jelaskan kiat menghindari cacing perut (Ascaris lumbricoides) yang parasit pada tubuh manusia!

Jelaskan kiat menghindari cacing keremi (Oxuyris vermicularis) yang parasit pada tubuh manusia!

Jelaskan kiat menghindari cacing tambang  (Ancylostoma duodenale) yang parasit pada tubuh manusia!

Jelaskan kiat menghindari cacing  rambut (Wucheria bancrofti) yang parasit pada tubuh manusia!


ANNELIDA


Jelaskan peranan cacing palolo (Eunice viridis)!

Jelaskan peranan cacing wawo (Lysidice oele)!

Jelaskan peranan cacing tanah (Pheretima sp)!

Jelaskan peranan lintah (Hirudo medicinalis)!


 Lengkapi tabel perbedaan Platyhelminthes, Nemathelminthes dan Annelida berikut!

No

Perbedaan

Platyhelminthes

Nemathelminthes

Annelida

1.

Bentuk tubuh

 

 

 

2.

Ukuran

 

 

 

3.

Simetri tubuh

 

 

 

4.

Lapisan tubuh

 

 

 

5.

Rongga tubuh

 

 

 

6.

Sistem pencernaan

 

 

 

7.

Sistem pernapasan

 

 

 

8.

Sistem ekskresi

 

 

 

9.

Sistem sirkulasi

 

 

 

10.

Sistem saraf

 

 

 

11.

Sistem reproduksi

 

 

 

12.

Bintik mata

 

 

 

13.

Klasifikasi

 

 

 

14.

Contoh spesies

 

 

 

 

MOLLUSCA


Lengkapilah struktur mollusca bivalvia berikut!


Lengkapilah tabel klasifikasi mollusca berikut!

No

Perbedaan

Klasifikasi Mollusca

Gastropoda

Pelecypoda/Bivalvia

Cephalopoda

1.

Alat gerak

 

 

 

2.

Ukuran

 

 

 

3.

Simetri tubuh

 

 

 

4.

Lapisan tubuh

 

 

 

5.

Rongga tubuh

 

 

 

6.

Sistem pencernaan

 

 

 

7.

Sistem pernapasan

 

 

 

8.

Sistem ekskresi

 

 

 

9.

Sistem sirkulasi

 

 

 

10.

Sistem saraf

 

 

 

11.

Sistem reproduksi

 

 

 

12.

Contoh spesies

 

 

 


Jelaskan mekanisme proses pembentukkan mutiara pada kerang mutiara!

Jelaskan peranan positif mollusca dalam kehidupan sehari-hari!

Jelaskan peranan negatif mollusca dalam kehidupan sehari-hari dan berikan usul penanganannya!


ARTHROPODA



Lengkapilah struktur arthropoda berikut!



Lengkapilah tabel klasifikasi arthropoda berikut!

No

Perbedaan

Arachnoidea

Myriapoda

Crustacea

Insecta

Chilopoda

Diplopoda

1.

Pembagian tubuh

 

 

 

 

 

2.

Jumlah kaki

 

 

 

 

 

3.

Jumlah antena

 

 

 

 

 

4.

Alat pernapasan

 

 

 

 

 

5.

Sayap

 

 

 

 

 

6.

Ciri khas

 

 

 

 

 

7.

Contoh

 

 

 

 

 

8.

Peranan dari contoh

 

 

 

 

 


Metamorfosis adalah ....

Hemimetabola adalah ..., dengan urutan ... contohnya ....

Holometabola adalah ..., dengan urutan ... contohnya ....

Gambar berikut adalah tipe metamorfosis ....



Gambar berikut adalah tipe metamorfosis ....



Apterigota adalah ..., contohnya ....

Pterigota adalah ..., contohnya ....

Eksopterigota adalah ...., contohnya ....

Endopterigota adalah ...., contohnya ....

Jelaskan peranan positif arthropoda!

Jelaskan peranan negatif artropoda beserta penanganan atau cara menghindarinya!


ECHIODERMATA


Lengkapilah struktur echinodermata berikut!


Lengkapilah tabel klasifikasi echinodermata berikut!

No

Perbedaan

Asteroidea

Ophiuroidea

Echinodea

Holothuroidea

Crinoidea

1.

Bentuk tubuh

 

 

 

 

 

2.

Letak mulut dan anus

 

 

 

 

 

3.

Habitat

 


 

 

 

 

4.

Contoh spesies

 

 

 

 

 

5.

Peranan dari contoh spesies

 

 

 

 

 


Mengapa echinodermata disebut sebagai pembersih laut juga sebagai bioindikator perairan?

Mengapa keberadaan bintang laut merugikan bagi pembudidaya kerang/tiram mutiara dan kerang laut?


Lengkapilah tabel perbedaan mollusca, arthropoda dan echinodermata berikut!

No

Perbedaan

Mollusca

Arthropoda

Echinodermata

1.

Bentuk tubuh

 

 

 

2.

Ukuran

 

 

 

3.

Simetri tubuh

 

 

 

4.

Lapisan tubuh

 

 

 

5.

Rongga tubuh

 

 

 

6.

Sistem pencernaan

 

 

 

7.

Sistem pernapasan

 

 

 

8.

Sistem ekskresi

 

 

 

9.

Sistem sirkulasi

 

 

 

10.

Sistem saraf

 

 

 

11.

Sistem reproduksi

 

 

 


CHORDATA

1. subfilum Urochordata (Tunikata)


2. Subfilum Cephalochordata (Lancelet)


Lengkapilah tabel perbedaan ciri urochordata dan cephalochordata berikut!

No

Perbedaan

Urochordata

Chepalochordata

1.

Notokord

 

 

2.

Tali saraf

 

 

3.

Ekor

 

 

4.

Celah faring

 

 

5.

Contoh spesies

 

 

6.

Peranan dari contoh spesies

 

 


3. Subfilum Vertebrata 


    a. Super kelas Agnatha (mulut tidak berahang)

        Contohnya : Lamprey dan hagfish

    b. Super kelas Gnatostomata (mulut berahang)

        Kelas  Chondrichthyes, contohnya hiu, pari, chimaera

        Kelas Osteichthyes, contohnya ikan mas, ikan cupang, ikan gurame,, ikan badut, ikan    

        kakap merah, ikan louhan, dll.

        Kelas Amphibia

        Kelas Reptil

        Kelas Aves

        Kelas Mamalia

Lengkapilah tabel perbedaan klasifikasi vertebrata berikut!

No

Perbedaan

Pisces 

Amphibia

Reptil

Aves

Mamalia

1.

Penutup tubuh

 

 

 

 

 

2.

Suhu tubuh

 

 

 

 

 

3.

Perkembangbiakan

 

 

 

 

 

4.

Fertiisasi

 

 

 

 

 

5.

Respirasi

 

 

 

 

 

6.

Ruang jantung

 

 

 

 

 

7.

Alat gerak

 

 

 

 

 


Jelaskan peranan positif salah satu spesies vertebrata!

Jelaskan peranan negatif salah satu spesies vertebrata!


Selamat Bekerja!!!


by Ai Rohimah, S.Pd

Guru Biologi SMA Pasundan Rancaekek


Sumber gambar :

 

https://www.zenius.net/blog/kingdom-animalia-materi-biologi-kelas-10

https://id.wikipedia.org/wiki/Porifera

https://roboguru.ruangguru.com/question/perhatikan-struktur-porifera-berikut-ini-struktur-yang-memungkinkan-porifera-untuk-memperoleh-makanan_SGtO6snnOfP

https://www.proprofs.com/quiz-school/story.php?title=remidi-uh3animalia-klsx

https://biologibatik1.wordpress.com/2010/02/27/porifera/

https://www.wikiwand.com/id/Koral

http://novataxa.blogspot.com/2017/04/hydroids-bay-of-fundy.html

https://artikelsiana.com/coelenterata-pengertian-ciri-klasifikasi-peranan/

https://agrotek.id/hewan/coelenterata/

https://www.proprofs.com/quiz-school/id/story.php?title=mtgyode3nwfe1i

http://biologijuara.blogspot.com/2018/11/kingdom-animalia-kelas-x-semester-2.html

http://fakhrunita.byethost14.com/klasifikasi.htm?i=1

https://satwa.foresteract.com/2017/09/pengertian-hewan-simetri-radial-dan-bilateral-ciri-dan-contohnya.html

https://www.kompas.com/skola/read/2022/05/18/110000969/filum-platyhelminthes--karakteristik-dan-klasifikasinya?page=all

https://www.orami.co.id/magazine/filum-platyhelminthes

https://kumparan.com/berita-update/ciri-ciri-platyhelminthes-klasifikasi-struktur-dan-perannya-1xiMtQasu8L

https://www.pengertianku.net/2022/12/contoh-hewan-platyhelminthes.html

http://cardiovasculargma.weebly.com/-lrmtaenia-saginata-tapeworm.html

https://www.merdeka.com/sehat/cacing-ternyata-bisa-hidup-di-mata-manusia.html

https://en.wikivet.net/Fasciola_hepatica

https://hellosehat.com/infeksi/infeksi-melalui-makanan/cacing-pita/

https://roboguru.ruangguru.com/question/berikut-merupakan-urutan-daur-hidup-cacing-fasciola-hepatica-kelompok-trematoda-ini-_QU-MO4NJX1J

https://www.detik.com/tag/taenia-saginata

https://gulpmatrix.com/morphology-and-lifecycle-of-taenia-saginata/

https://www.dictio.id/t/bagaimana-gejala-klinis-penyakit-parasit-sistiserkosis-dan-taeniasis/27337

https://www.alodokter.com/komunitas/topic/cacing-tambang-dikulit

https://www.tanjungpinangpos.co.id/daur-hidup-cacing-tambang/

https://www.medkes.com/2017/01/penyakit-kaki-gajah-gejala-penyebab-pencegahan.html

https://medlab.id/ascaris-lumbricoides/

https://zonapriangan.pikiran-rakyat.com/internasional/pr-461671273/cacing-pita-sepanjang-18-meter-dikeluarkan-dari-perut-pria-ini-setelah-mengeluh-sakit-perut-dan-sering-kentut

https://www.liputan6.com/global/read/2544600/hiii-kumpulan-cacing-kremi-bersarang-di-usus-gadis-ini

https://bekasi.pikiran-rakyat.com/gaya-hidup/pr-125067387/cara-mengobati-penyakit-cacing-kremi-pada-anak-secara-alami-hanya-dengan-bahan-rumahan

https://aslam02.wordpress.com/materi/kelas-x-2/kingdom-animalia/nematyhelminthes/

https://www.liputan6.com/news/read/2245629/ragam-ulah-cacing-tanah

https://akvodecor.com/jenis-jenis-cacing-kipas-yang-biasanya-ada-di-aquarium-air-laut/

https://www.indozone.id/food/1xs59Mj/mengenal-cacing-wawo-goreng-makanan-khas-maluku-yang-ternyata-menyehatkan

https://biologigonz.blogspot.com/2010/04/lumbriscus-terestris-c-tanah.html

https://www.kompas.com/sains/read/2022/09/12/160200223/mollusca--pengertian-ciri-ciri-dan-jenis?page=all

https://www.merdeka.com/pendidikan/gastropoda-dan-cephalopoda-2-kelas-penting-dalam-kelompok-mollusca.html

https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-6177008/pengertian-mollusca-ciri-ciri-dan-klasifikasinya

https://www.merdeka.com/pendidikan/yuk-belajar-tentang-hewan-lunak-mollusca-yang-bercangkang.html

https://www.balaibahasajateng.web.id/materi-sekolah/981/10-contoh-hewan-mollusca-yang-menakjubkan

https://www.psychologymania.com/2022/04/anatomi-kerang-bivalvia.html

https://www.pelajaran.co.id/ciri-ciri-klasifikasi-dan-pembagian-kelas-arthropoda-beserta-gambar/

https://ringtimesbali.pikiran-rakyat.com/edukasi/pr-283293250/jelaskan-mekanisme-pernafasan-pada-insecta-pembahasan-soal-biologi-kelas-11

https://www.merdeka.com/jateng/ciri-ciri-arthropoda-beserta-contoh-hewannya-perlu-diketahui-kln.html

https://www.kompas.com/sains/read/2021/10/30/173200823/binatang-binatang-yang-termasuk-arthropoda-dan-ciri-cirinya

https://www.orami.co.id/magazine/filum-arthropoda

https://www.edubio.info/2015/02/filum-arthropoda.html

https://www.bola.com/ragam/read/4486287/ciri-ciri-dan-jenis-arthropoda-yang-perlu-diketahui

https://www.amongguru.com/fakta-unik-tentang-ulat-sutera-penghasil-kain-lembut-bernilai-tinggi/

https://lottemart.co.id/smartalog/inspirasi/jenis-udang-laut-yang-bisa-dimakan

https://bobo.grid.id/read/08676542/5-fakta-hewan-kaki-seribu-benarkah-memiliki-seribu-kaki

https://www.kompas.com/sains/read/2022/10/28/130500223/apakah-sengatan-kalajengking-pasti-beracun-?page=all

https://www.liputan6.com/hot/read/4915676/7-penyebab-kutu-rambut-yang-wajib-diketahui-lengkap-cara-menghilangkannya

https://benihpertiwi.co.id/kumbang-koksi-predator-alami-kutu-daun-aphid/#.ZANuYnZBzIU

https://mediaindonesia.com/humaniora/433313/ini-hewan-hewan-yang-menjalani-metamorfosis-sempurna

https://berita.99.co/contoh-hewan-yang-mengalami-metamorfosis-tidak-sempurna/

https://www.belajarsampaimati.com/2022/10/apakah-semua-bintang-laut-memiliki-lima.html

https://www.liputan6.com/citizen6/read/5120913/lihat-10-potret-makhluk-laut-cantik-ini-bikin-jiwa-tenang-dan-adem

https://daftarhewan.com/bintang-laut/

https://hellosehat.com/hidup-sehat/pertolongan-pertama/tertusuk-bulu-babi/

https://news.unair.ac.id/2019/10/04/teripang-emas-menghidupkan-kembali-otot-dari-kematian-akibat-hiperglikemia/?lang=id

https://jogja.tribunnews.com/2015/02/04/si-timun-laut-yang-kaya-manfaat

https://techno.okezone.com/read/2013/02/05/56/756808/landak-laut-hewan-penghisap-gas-co2-di-laut

https://www.istockphoto.com/id/foto-foto/lili-laut

https://www.lintashaba.com/lingkungan/bagaimana-mereka-beraktivitas-inilah-7-hewan-tanpa-otak

https://biologigonz.blogspot.com/2010/01/asteroidea.html

https://www.biologiedukasi.com/2015/08/ciri-ciri-dan-klasifikasi-echinodermata.html

http://www.mesa.edu.au/tunicates/

https://www.youtube.com/watch?v=UgEWwYE2MOs

http://paleo3d.uv.es/taxonomia/vertebrados/subphylum-urochordata/

https://allyouneedisbiology.wordpress.com/tag/cephalochordata/

https://comenius.susqu.edu/biol/202/animals/deuterostomes/cephalochordata/cephalochordata.html

https://eol.org/pages/1585

http://zoologywithratnesh.blogspot.com/2014/06/sub-phylum-cephalochordata.html

https://superbfairyjacyntha.wordpress.com/2016/05/19/subphylum-cephalochordata-animal-diversity-series/

https://www.merdeka.com/jateng/8-ciri-ciri-mamalia-dan-karakter-uniknya-memiliki-bulu-hingga-kelenjar-susu-kln.html

https://www.harapanrakyat.com/2023/01/perbedaan-aves-dan-mamalia/

https://www.kompas.com/sains/read/2022/11/25/193100523/ikan-mas-ini-jadi-salah-satu-terbesar-di-dunia-beratnya-sampai-30-kg?page=all

https://biology.umm.ac.id/id/berita/10-katak-unik-di-dunia.html

https://www.pengertianku.net/2020/06/reptil-adalah-pengertian-ciri-umum-pembagian-ordo-dan-contohnya.html

https://bobo.grid.id/read/083331285/dikenal-sebagai-hewan-reptil-umur-panjang-inilah-fakta-unik-penyu-dan-kura-kura?page=all

https://mantrasukabumi.pikiran-rakyat.com/nasional/pr-205220177/peringati-international-cat-day-8-agustus-2022-ini-fakta-kucing-motif-marble-bukan-kucing-bengal

 

 

 


Comments

Popular posts from this blog

LKPD 3 KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP

LKPD KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP

LKPD 9 SISTEM KOORDINASI