Kerangka Materi Biologi Kelas 10 Bab 9 Animalia
Kerangka Materi Kelas 10 BAB 9. ANIMALIA (DUNIA HEWAN) Kompetensi Dasar: 3.9. Mengelompokkan hewan ke dalam filum berdasarkan lapisan tubuh, rongga tubuh simetri tubuh, dan reproduksi. 4.9. Menyajikan laporan perbandingan kompleksitas lapisan penyusun tubuh hewan (diploblastik dan triploblastik), simetri tubuh, rongga tubuh, dan reproduksinya . A. PENGERTIAN Hewan (animalia) adalah organisme yang mampu berpindah tempat dan memakan organisme lain (bersifat heterotrof). B. CIRI-CIRI 1. Eukariotik 2. Muliseluler 3. Heterotrof 4. Bereproduksi secara seksual dan aseksual 5. Bergerak bebas Ciri selanjutnya berkaitan dengan istilah-istilah di bawah ini : Invertebrta Vertebrata Parazoa Eumetazoa Simetri radial Simetri bilateral Diploblastik Triploblastik Aselomata Pseudoselomata Selomata Endoskeleton Eksoskeleton C. KLASIFIKASI Berdasarkan ada tidaknya tulang belakang INVERTEBRATA 1. Porifera (hewan berpori) a. Hexa