Praktik Bertani Jamur
PRAKTIK BERTANI JAMUR A. TUJUAN Penerapan teknologi budidaya jamur dengan menggunakan media limbah kayu, dan hasil panen jamur ini sebagai sumber pangan yang bergizi juga untuk membuka peluang usaha dan peningkatan penghasilan dengan membuat: 1. Media bibit untuk pembiakan bibit F0 (biakan murni F0) sebagai starter 2. Media dan biakan bibit induk F1 3. Media dan bibit semai F2 4. Pembuatan media dan produksi jamur F3 B. ALAT DAN BAHAN 1. C. CARA KERJA D. DATA HASIL PENGAMATAN Pembuatan Media F0 (Media FDA): 1. Media untuk biakan murni F0 dari media 200 gram kentang, 20 gram gula pasir dan 14 gram agar-agar yang disterilkan dalam autoclave dalam suhu 1) ... C - ... C, selama 2) ... menit - ... menit. 2. Isolasi spora jamur dari di antara tubuh buah dan tudung jamur yang mengandung banyak spora yang diolesi alkohol 70% dan dipotong 1cm x 1cm menggunakan pisau cutter yang dibakar terlebih dahulu, lalu letakkan di media F0 (cawan petri) selama 3). ... hari miselia memenuhi cawan petri...